Renungan Pribadi Slamet Priyanto
Perenungan Pribadi:
Saya tertarik oleh perenungan pendeta H. Agus Susanto, S.Pd.K, beliau memberikan akronim 'START' hingga menjadi berkat buat saya.
Adanya langkah awal akan menentukan sebuah karya besar atau prestasi gemilang, sehingga tanpa langkah awal, orang hanya jadi pemimpi. Adanya 'start' orang berpeluang besar untuk mencapai 'finish'. Jangan pernah menunda untuk 'start'. Mulailah melangkah untuk mimpi besar kita dengan huruf-huruf 'S-T-A-R-T'.
S-Stop to dream. Banyak orang hanya pandai bermimpi, berandai-andai, membangun harapan tanpa mau memulai. Bagaimana mungkin itu menjadi kenyataan?
Ilustrasi: Ingin jadi dermawan kalau sudah jadi jutawan
T-This time to start- Bukan besok, bukan nanti, tapi hari ini. Jangan suka menunda-nunda! Menunda sama dengan tidak melakukan apa-apa!
Action, Now- Lakukan sekarang
R-Reason, No !- Jangan membuat alasan-alasan untuk melakukan penundaan-penundaan. Hilangkan kemalasan.
T- Try…try… try- Jangan menyerah. Jangan berhenti melangkah. Teruslah mencoba, Kegagalan bukan akhir dari segalanya. Mungkin justru menjadi 'awal dari segalanya'
Firman Tuhan Yesus di Ibrani 4:7 (TB) berkata: "Sebab itu IA menetapkan pula suatu hari, yaitu "hari ini", ketika IA setelah sekian lama berfirman dengan perantaraan Daud seperti dikatakan di atas: "Pada hari ini, jika kamu mendengar suara-NYA, janganlah keraskan hatimu!" (JAWA94): "Kuwi ketitik saka enggoné Gusti nemtokaké dina liyané, sing disebut: "Dina Iki". Let pirang-pirang taun sebanjuré, Gusti ngandika menèh bab prekara iki lumantar Sang Prabu Dawud, ana ing ayat ngarep mau: "Ing dina iki menawa kowé padha krungu dhawuh pangandikané Gusti, aja padha mangkotaké atimu."
Doa: "BAPA Sorgawi, mohon ampun bila untuk memulai sesuatu yang memperkenan hatiMU, kami sering menunda, mohon bimbingan dan pimpinan Roh KudusMU senantiasa, amin"
Selamat hari Minggu, selamat beribadah bagi yang menjalani, Jesus Christ bless you (sp)
"Start"
Saya tertarik oleh perenungan pendeta H. Agus Susanto, S.Pd.K, beliau memberikan akronim 'START' hingga menjadi berkat buat saya.
Adanya langkah awal akan menentukan sebuah karya besar atau prestasi gemilang, sehingga tanpa langkah awal, orang hanya jadi pemimpi. Adanya 'start' orang berpeluang besar untuk mencapai 'finish'. Jangan pernah menunda untuk 'start'. Mulailah melangkah untuk mimpi besar kita dengan huruf-huruf 'S-T-A-R-T'.
S-Stop to dream. Banyak orang hanya pandai bermimpi, berandai-andai, membangun harapan tanpa mau memulai. Bagaimana mungkin itu menjadi kenyataan?
Ilustrasi: Ingin jadi dermawan kalau sudah jadi jutawan
T-This time to start- Bukan besok, bukan nanti, tapi hari ini. Jangan suka menunda-nunda! Menunda sama dengan tidak melakukan apa-apa!
Action, Now- Lakukan sekarang
R-Reason, No !- Jangan membuat alasan-alasan untuk melakukan penundaan-penundaan. Hilangkan kemalasan.
T- Try…try… try- Jangan menyerah. Jangan berhenti melangkah. Teruslah mencoba, Kegagalan bukan akhir dari segalanya. Mungkin justru menjadi 'awal dari segalanya'
Firman Tuhan Yesus di Ibrani 4:7 (TB) berkata: "Sebab itu IA menetapkan pula suatu hari, yaitu "hari ini", ketika IA setelah sekian lama berfirman dengan perantaraan Daud seperti dikatakan di atas: "Pada hari ini, jika kamu mendengar suara-NYA, janganlah keraskan hatimu!" (JAWA94): "Kuwi ketitik saka enggoné Gusti nemtokaké dina liyané, sing disebut: "Dina Iki". Let pirang-pirang taun sebanjuré, Gusti ngandika menèh bab prekara iki lumantar Sang Prabu Dawud, ana ing ayat ngarep mau: "Ing dina iki menawa kowé padha krungu dhawuh pangandikané Gusti, aja padha mangkotaké atimu."
Doa: "BAPA Sorgawi, mohon ampun bila untuk memulai sesuatu yang memperkenan hatiMU, kami sering menunda, mohon bimbingan dan pimpinan Roh KudusMU senantiasa, amin"
Selamat hari Minggu, selamat beribadah bagi yang menjalani, Jesus Christ bless you (sp)
Komentar
Posting Komentar