Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus 21, 2016

Renungan Pribadi Slamet Priyanto

Perenungan Pribadi:                     "Start"      Saya tertarik oleh perenungan pendeta H. Agus Susanto, S.Pd.K, beliau memberikan akronim 'START' hingga menjadi berkat buat saya.      Adanya langkah awal akan menentukan sebuah karya besar atau prestasi gemilang, sehingga tanpa langkah awal, orang hanya jadi pemimpi. Adanya 'start' orang berpeluang besar untuk mencapai 'finish'. Jangan pernah menunda untuk 'start'. Mulailah melangkah untuk mimpi besar kita dengan huruf-huruf 'S-T-A-R-T'.      S-Stop to dream. Banyak orang hanya pandai bermimpi, berandai-andai, membangun harapan tanpa mau memulai. Bagaimana mungkin itu menjadi kenyataan? Ilustrasi: Ingin jadi dermawan kalau sudah jadi jutawan      T-This time to start- Bukan besok, bukan nanti, tapi hari ini. Jangan suka menunda-nunda! Menunda sama dengan tidak melakukan apa-apa!      Action, Now- ...